
14 Caleg Di Kab Brebes Mundur dari Pencalonan
Sehingga saat ini total bacaleg yang akan memperebutkan 50 kursi DPRD Kabupaten Brebes berjumlah 569 orang
“Mundurnya bacaleg tersebut disebabkan beberapa alasan, di antaranya karena alasan pribadi, mendaftarkan diri sebagai ASN, maupun kepentingan lain,”
Reza mengatakan, ada juga parpol yang menggeser bacalegnya ke daerah pemilihan (Dapil) lain atau merubah nomor urut. (Sumber)
1
2
CATEGORIES Uncategorized